Posted by : R - Ridho Sunday, December 15, 2013


  • Apa itu Data Flow Diagram (DFD) ?
Pengertian Data Flow Diagram (DFD) Menurut Jogiyanto Hartono, 2005-701 Adalah Diagram yang menggunakan notasi simbol untuk menggambarkan arus data sistem.
  • Apa saja Notasi DFD ?
Ada 4 Notasi yang digunakan didalam DFD, yaitu :

  1. Data Flow (Arus Data) : Panah merepresentasikan datu atau lebih obyek data (arus data).
  2. External entity (Kesatuan luar) atau boundary (batas sistem) : Untuk merepresenrasikan sebuah external entity sebagai sebuah elemen sistem, misalnya hardware, orang (user) atau program lain.
  3. Procces (proses) : Proses adalah kegiatan yang dilakukan oleh orang, mesin, atau komputer dari hasil suatu data yang masuk kedalam proses untuk menghasilkan data yang keluar dari proses.
  4. Data Store (Simpanan data) : Simpanan data merupakan simpanan

  • Ada berapa macam model DFD ?
Ada 2 Macam Notasi DFD, yaitu :
  1. Gane/Sarson
  2. Yourdon/De Marco

  • Apakah boleh memakai notasi kedua model tersebut sekaligus ?
Tidak, kalo mau memakai DFD model yourdon/De marco, ya tetap pakai model itu, jangan dicampuradukkan dengan model gane/sarson. Nanti bingung orang membacanya. 
  • Jika ada panah masuk ke sistem, apakah wajib ada panah dari sistem ke aktor ?
Seharusnya sih ada, kalo ada aliran data masuk ke sistem, setidaknya ada aliran data yang diberikan sistem ke aktor. Minimal data yang dimasukkan tersebut ditampilkan kembali ke aktor.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Laboratorium Pemrograman dan Basis Data -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -